Beranda / Pers / Acara / 07 November 2021

Pers

KPR Virtual Expo BRI – Talkshow “Frugal Living, Make It Easy for Good Living”

Generasi Millenial juga bisa meraih hunian idamannya lho dengan hidup hemat dan mengatur keuangaannya dengan bijak.

Nah seperti acara kemarin nih di KPR Virtual Expo BRI – Talkshow “Frugal Living, Make It Easy for Good Living” dengan Pembicara dari Direktur Keuangan PT PP Properti Tbk Bapak Budi Budiman, Regional Consumer Banking Head BRI Bapak Recky Plangiten, HR Professional and Content Creator Samuel Ray dengan host Kenny Djafar. Membahas tuntas tentang hidup hemat millenial dalam membeli hunian idamannya, program perbankan serta project unggulan PT PP Properti Tbk.

Dengan ditambah kondisi saat ini, seperti yang Bapak Deni Budiman katakan, ini adalah saatnya momentum pembelian properti yang tepat dan menjadi instrument investasi terbaik untuk kawan millenial dengan memaksimalkan pemanfaatan dukungan program pemerintah di sektor properti untuk menggapai rumah idaman.

Yuk bisa yuk gapai hunian idaman mu!