Beranda / CSR / CSR / 06 Mei 2020

CSR

Pembagian Sembako Kepada Panti Asuhan

Adanya pandemi COVID 19 berdampak pada kondisi ekonomi seluruh lapisan masyarakat. Bersamaan dengan suasana idul fitri tahun 2020, maka Kami melakukan pembagian sembako kepada anak-anak yatim di Panti Asuhan Cahaya Umat Madani dan Panti Asuhan Adinda Kota Surabaya, sebagai bentuk kepedulian Kami dalam membantu kondisi ekonomi mereka.

Pelaksanaan kegiatan ini diwakili oleh PIC CSR Grand Shamaya, dibantu dengan tim proyek lainnya.